TUTORIAL PHOTOSHOP
CARA MEMBUAT EFEK HUJAN
Berikut ini saya akan jelaskan cara membuat hujan dengan menggunakan brush tool. Cekidot !!
1. 1. Buka image yang akan di edit. ( CTRL + O)
2. Buat layer baru
3. 3. Buat titik kecil putih pada layer 1 dengan menggunakan brush tool
4. 4. Lalu blur layer 1 tadi yang sudah di brush titik-titik putih dengan menggunakan MOTION BLUR ( FILTER > BLUR > MOTION BLUR > lalu atur angle 51 dan distance 204 px).
5. 5. Karena dirasa kurang lengkap. Kita atur levelnya menjadi agak lebih gelap dengan membuat copy dari background yaitu dengan menekan CTRL + J di layer background dan menekan CTRL + L (level disesuaikan) di layer background copy. Lalu buat layer baru diatas layer 1,tambahkan sedikit efek awan mendung dengan menggunakan brush tool (dengan stok brush awan yang saya punya). SELESAI.
Ini hasilnya :
SELAMAT MENCOBA :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar